-->

Resep Membuat Rendang Jengkol Aceh Lezat


Rendang Khas Aceh

Rendang Khas Aceh

Halo bund, sekarang kita mau bikin rendang jengkol aceh. rendang jengkol aceh merupakan salah satu makanan favorit .
Bagaimana cara membuat makanan rendang jengkol aceh?
Berikut infonya yang bisa kita ikuti untuk memasak rendang jengkol aceh :

Bahan :

  • 250 gram daging sapi
  • 100 gram cabe halus
  • 4 butir kemiri
  • 4 siung bawang merah
  • 3 siung bawang putih
  • 2 cm jahe
  • 2 cm kunyit
  • 2 liter santan encer
  • 600 ml santan kental
  • 1/4 sdt jinten
  • 3 buah cengkeh
  • 1/4 sdt jinten
  • 1/2 sdt ketumbar
  • 2 cm kayu manis
  • 1 potong kecil adas manis
  • 10 butir lada putih
  • 1 batang sereh
  • 2 cm lengkoas
  • 2 lembar daun jeruk
  • 1 sdt garam
  • 1/2 sdt gula pasir
  • 5 sdm minyak untuk menumis

Langkah :

  1. -Iris bawang merah dan bawang putih. -Haluskan bumbu lainnya kecuali kayu manis, adas manis, sereh dan cengkeh. -Ambil 1 sdm cabe halus lalu campurkan ke daging, aduk rata. -Tumis bawang merah dan bawang putih iris.
  2. -Masukkan daging yang sudah dicampur cabai halus, aduk sampai tercampur rata. -Masukkan santan encer sebanyak 1 liter, masak dan sesekali diaduk sampai mendidih dan santan tinggak setengahnya. -Masukkan semua sisa bumbu dan aduk sampai tercampur rata -Tambahkan 1 liter santan encer lagi dan masak terus sampai santan tinggal sedikit kemudian masukkan 1/2 liter santan kental, masak terus sambil diaduk sampai mengering. (Kalau daging masih keras bisa ditambahkan air panas secukupnya dan masak terus sampai daging lunak).
  3. Sajikan

Itulah cara membuat resep rendang jengkol aceh, terimakasih banyak kepada Siswaty Elfin Bachtiar yang telah berbagi Rendang Khas Aceh.